Selasa, 13 Januari 2009

MODUL 2

Perangkat Keras (hardwere) adalah suatu perangkat yang berfungsi melakukan proses input (masukan) dan output (keluaran).perangkat keras terdiri dari:
1.Unit pemprosesan secara terpusat
Di dalam proses kerja suatu komputer.proses merupakan bagian terpenting dalam melakukan proses masukan dan keluaran.
2.Perangkat Masukan
Berfungsi untuk memasukan data/input untuk di proses menjadi informasi atau keluaran.
3.Mouse
Pemakaian mouse merupakan bagian penting dari sistem operasi yang menggunakan tampilan grafik .Pada saat bekerja,penggunaan mouse sering di pergunakan dengan istilah pointer (petunjuk) berfungsi untuk memindahkan dan mengarahkan petunjuk mouse pada dekstop (ruang kerja),sistem operasi,mouse terdiri dari dari beberapa jenis seperti:
*Dual Button
*Three Button
*Scroll Button
4.Keyboard atau papan ketik
Merupakan perangkat yang sering di pergunakan di dalam kegiatan sehari-hari.karakteristik dan susunan papan ketik hampir sama dengan mesin ketik manual.seperti susunan huruf QWERTY tetapi mendapat beberapa tambahan-tambahan fungsi lainnya seperti tombol Esc,F1->F12.
5.Perangkat Keluaran
Salah satu perangkat yang berfungsi untuk melihat hasil proses dari masukan.
6.Monitor
Merupakan salah satu perangkat yang berguna menampilkan informasi yang di hasilkan dari proses input.
7.Printer (Alat Cetak)
Peranti ini berfungsi untuk mencetak proses dari masukan (input).
8.Speaker
Peranti ini berfungsi untuk menghasilkan suatu yang telah di proses di dalam komputer.
Perangkat Lunak (Software) adalah suatu perangkat yang berfungsi menghubungkan perangkat keras dengan pengguna.perangkat lunak secara umum terbagi menjadi 2 bagian yaitu:
1.Perangkat Lunak Sistem Operasi
Merupakan bagian terpenting di dalam menjalankan suatu perangkat komputer.Sistem operasi merupakan perangkat lunak yang menjembatkan antara pengguna dan perangkat keras di pergunakan yaitu komputer adapun sistem operasi tersebut bersifat:
-Multiuser :Dapat digunakan oleh banyak user
-Multitasking :Dapat melakukan banyak tugas
Sistem operasi terbagi menjadi 2 klarifikasi
1.Sistem Operasi Berbasis Tesk
Merupakan sistem operasi yang menggunakan teks sesbagai sistem.Ada beberapa contoh dari sistem operasi berbasis tesk,yaitu:
*DOS (Disk Operating System) yang dikeluarkan oleh Ms. pada tahun 1991
*Unix merupakan sistem operasi berbasis jaringan yang dikeluarkan tahun 1960
Dan merupakan sistem operasi tertua.Bagian dari Unix yaitu:
1.Unix
2.Open BSD
3.Free BSD
Unix pertama kali digunakan oleh komputer jenis IBM,HP,dan SunSolaris
2.Sistem Operasi Berbasis Unit Grafik antar Muka
Merupan sistem operasi yang berbasis gambar/grafik unit antar muka,ada beberapa contoh dari sistem operasi berbasis GUI yaitu:
-Windows merupakn sistem operasi GUI (Graphical User Interface) yang dikeluarkan oleh Ms.
-Macintosh pertama dikeluarkan pada bulan januari 1994 sangat mudah digunakan di bandingkan dengan lainnya.versi terakhir yang dikeluarkan mancintosh sistem operasi yaitu sistem yang digunakan di Applemac dekstop ataupuan Apple Note Book.
-Linux pertama kali dikeluarkan tahun 1991 oleh Linux Torvald.





MODUL 1

Organisasi Komputer

Komputer berasal dari bahasa latin compurate yang berarti menghitung.karena luasnya bidang garapan ilmu komputer,pada pakar dan peneliti sedikit berbeda dalam mendefinisikan terminilogi komputer.
*Menurut Hamacher Komputer adalah mesin penghitung elektronik yang cepat dan dapat menerima informasi input digital,kemudian memperosesnya sesuai dengan progam yang tersimpan dimemorinya,dan menghasilkan output berupa informasi.
*Menurut Blissmer Komputer adalah suatu alat elektronik yang mampu melakukan beberapa tugas sebagai berikut:
o>Menerima input
o>Memproses input tadi sesuai dengan progamnya
o>Menyimpan perintah-perintah dan hasil dari pengolahan
o>Menyediakan output dalam bentuk informasi
*Menurut Fuori Komputer adalah suatu pemproses data yang dapat melakukan perhitungan besar secara cepat,termasuk perhitungan aritmatika dan operasi logika tanpa campur tangan dari manusia.
Sistem kerja komputer secara garis besar terbagi atas 3 bagian dan seluruh bagian ini saling berkaitan satu sama lain
InputDevice=>ProsesDevice=>OutputDevice
*InputDevice/alat masukan adalah perangkat keras yang berfungsi untuk memasukan data/perintah kedalam komputer.
*ProsesDevice/alat pemproses adalah perangkat keras komputer yang berfungsi untuk mengolah data/perintah yang diterima oleh alat masukkan dan memberikan hasil pengolahan data tersebut kepada bagian output.
*OutputDevice/alat keluaran adalah perangkat keras komputer yang berfungsi untuk menampilkan hasil yang telah olah bagian proses.